Padang - Virus Donal Bebek dibuat menggunakan bahasa pemrograman Visual Basic dan terdeteksi sebagai VbWorm.QXE. Salah satu ciri khas virus ini adalah mengandung kata "Bulu Bebek".
Bulu Bebek menyembunyikan folder/subfolder pada flash disk dan membut file duplikat sesuai dengan nama folder/subfolder tersebut untuk mengelabui user. Untuk membersihkannya, simak langkah berikut ini:
1. Sebaiknya putuskan komputer yang akan dibersihkan dari jaringan (jika terhubung ke Local Are Network/LAN).
2. Disable "System Restore" untuk sementara selama proses pembersihan berlangsung (jika menggunakan Windows ME/XP).
3. Matikan proses virus yang sedang aktif di memori, untuk mematikan proses virus ini gunakan tools pengganti taks manager seperti procexp, kemudian matikan proses virus yang mempunyai icon "Folder".
4. Repair registry Windows yang sudah diubah oleh virus. Untuk mempercepat proses tersebut salin script dibawah ini pada program notepad kemudian simpan dengan nama repair.inf. Jalankan file tersebut dengan cara:
* Klik kanan repair.inf
* Klik Install
[Version]
Signature="$Chicago$"
Provider=Vaksincom Oyee
[DefaultInstall]
AddReg=UnhookRegKey
DelReg=del
[UnhookRegKey]
HKLM, Software\CLASSES\batfile\shell\open\command,,,"""%1"" %*"
HKLM, Software\CLASSES\comfile\shell\open\command,,,"""%1"" %*"
HKLM, Software\CLASSES\exefile\shell\open\command,,,"""%1"" %*"
HKLM, Software\CLASSES\piffile\shell\open\command,,,"""%1"" %*"
HKLM, Software\CLASSES\regfile\shell\open\command,,,"regedit.exe "%1""
HKLM, Software\CLASSES\scrfile\shell\open\command,,,"""%1"" %*"
HKLM, SOFTWARE\Microsoft\Windows NT\CurrentVersion\Winlogon, Shell,0, "Explorer.exe"
HKLM, SYSTEM\ControlSet001\Control\SafeBoot, AlternateShell,0, "cmd.exe"
HKLM, SYSTEM\ControlSet002\Control\SafeBoot, AlternateShell,0, "cmd.exe"
HKLM, SYSTEM\CurrentControlSet\Control\SafeBoot, AlternateShell,0, "cmd.exe"
HKLM, SOFTWARE\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Explorer\Advanced\Folder\SuperHidden, UncheckedValue,0x00010001,1
HKLM, SOFTWARE\Microsoft\Command Processor, AutoRun,0,
HKLM, SOFTWARE\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Explorer\Advanced\Folder\Hidden\SHOWALL, CheckedValue, 0x00010001,1
HKLM, SOFTWARE\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Explorer\Advanced\Folder\Hidden\SHOWALL, DefaultValue, 0x00010001,2
HKCU, Software\Microsoft\Command Processor, AutoRun,0,
[del]
HKCU, Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\System, DisableRegistryTools
HKCU, Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\System, DisableTaskMgr
HKCU, Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\Explorer, NoFolderOptions
HKCU, Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\Explorer, NOFind
HKCU, Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\Explorer, NORun
HKCU, Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\WinOldApp
HKLM, SOFTWARE\Microsoft\Windows NT\CurrentVersion\Image File Execution Options\PAYXX.exe
HKCU, Software\Microsoft\Windows NT\CurrentVersion\Winlogon, Shell
HKLM, SOFTWARE\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Explorer\Advanced\Folder\Hidden\HideFileExt
HKLM, SOFTWARE\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Explorer\Advanced\Folder\Hidden\ShowFullPath
HKLM, SOFTWARE\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Explorer\Advanced\Folder\Hidden\ShowFullPathAddress
HKLM, SOFTWARE\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Explorer\Advanced\Folder\Hidden\SuperHidden
HKCU, Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\Explorer, NoFolderOptions
HKCU, Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\System, DisableRegistryTools
5. Cari dan hapus file duplikat yang dibuat oleh virus. Untuk mempercepat proses pencarian sebaiknya gunakan fungsi "Search Windows" dengan terlebih dahulu menampilkan file yang disembunyikan.
Jika Folder Option belum muncul, sebaiknya LogOff komputer terlebih dahulu kemudian tampilkan file yang tersembunyi. Setelah file duplikat ditemukan, hapus file yang mempunyai ciri-ciri:
* Menggunakan icon Folder
* Ukuran file 53 KB
* Ekstensi EXE
* Type File "Application"
6. Tampilkan kembali file/folder pada Flash Disk yang sudah disembunyikan. Untuk menampilkan file yang disembunyikan, Anda dapat menggunakan bebarapa tools alternatif seperti Batch File Utility atau dengan menggunakan perintah ATTRIB.
Berikut cara menampilkan file/folder yang disembunyikan dengan menggunakan ATTRIB:
* Klik "Start"
* Klik "Run"
* Ketik "CMD", kemudian tekan tombol "Enter"
* Pindahkan posisi kursor ke drive Flash Disk
* Kemudian ketik perintah ATTRIB –s –h –r /s /d kemudian tekan tombol "enter"
7. Untuk pembersihan optimal dan mencegah infeksi ulang scan, dengan antivirus yang up-to-date dan sudah dapat mendeteksi virus ini.
Arsip Blog
-
▼
2008
(25)
-
▼
November
(16)
- Pulsa Elektrik Termurah dan Terlengkap!
- Rahasia Dolar Amerika
- Humor buat direnungkan
- Saya Menangis untuk Adik Saya Sebanyak 6 Kali
- Dewa - Perempuan Paling Cantik di Negeriku Indonesia
- Hijau Daun - Suaraku (Berharap)
- The Sabian Band - Cinta Harus Dimengerti (Ost.Term...
- Kode Warna untuk Website, Blog, dll
- Kumpulan Kata-Kata Bijak
- PNS di Daerah Dumai-Riau dan Sekitarnya
- 4 Tools Gratis Mengembalikan File yang Terhapus
- Cray XT Jaguar Lengserkan Superkomputer Tercepat IBM?
- 7 Langkah Membersihkan Virus Donal Bebek
- Formasi CPNS Wilayah Sumatera Barat
- Cross Fire Siap Habisi Kejayaan Counter Strike
- Tutorial Mengetik 10 Jari
-
▼
November
(16)
Kategori Blog
Daftar Blog Sahabat
12 November 2008
7 Langkah Membersihkan Virus Donal Bebek
Label: Tips n Trik
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Silahkan Pilih
Profil Saya
- Jhon Hendra Jamsul
- Mencari "sesuap" nasi dan "segenggam" berlian serta "menimba" segala ilmu yang bermanfaat dan mencari teman/sahabat sebanyak-banyaknya...
1 komentar:
senang membaca isi blog anda, sebenarnya banyak hal yang ingin saya ketahui, tentang bagaimana mengisi atau mengelola blog, saya sudah buat blog tapi sampai skrg belum terisi. jika sudi membagi pengetahuan ini email saya. joejb@ymail.com
trims.
:)) :)] ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} ~x( :-t b-( :-L x( =))
Posting Komentar
Komentar rekan-rekan ditunggu disini...